Gempa Alaska (7,7 SR) Picu Tsunami Lokal

Gempa Alaska (7,7 SR) Picu Tsunami Lokal

            Gempa besar mengguncang Negara bagian Alaska tepatnya di wilayah Samudra Pasifik (Sabtu, 5 Januari 2013) pada 08.58 GMT. Gempa tersebut berkekuatan 7,7 Skala Richter. Menurut Badan Survey Geologi Amerika Serikat (USGS), Pusat gempa kurang lebih 102 KM sebelah barat Craig, Alaska. Badan Pusat Peringatan Tsunami menyatakan gempa ini bisa memicu gelombang tsunami lokal. Gempa tersebut  hanya memicu gelombang pasang setinggi 15,2 cm. 

               Dua gempa susulan terjadi setelah gempa 7,7 SR yaitu gempa berkekuatan 4,7 SR dan 4,5 SR yang mengguncang di daerah pesisir Alaska.

Sekian informasi singat dari kami tentang Gempa Alaska (7,7 SR) Picu Tsunami Lokal.

Comments

Popular posts from this blog

Lirik Lagu Ikan Pais Lagu daerah Bengkulu

TAHAP-TAHAP YANG HARUS DILAKUKAN SETELAH PENDADARAN (TAHAP YUDISIUM) AMIKOM

SMA NEGERI 1 PUTRI HIJAU, BENGKULU UTARA